top of page

Kegiatan OSIS Lembaga Pendidikan Karya Dharma

  • Writer: LEMBAGA PENDIDIKAN KD
    LEMBAGA PENDIDIKAN KD
  • Jan 18, 2021
  • 1 min read

Kegiatan OSIS karya dharma adalah salah satu bentuk organisasi yang di dirikan bertujuan untuk melatih para siswa/i dalam memimpin atau berlatih sebagai pemimpin.

OSIS

juga menjadi wadah positif bagi para siswa sekolah, agar mereka dapat menyalurkan hal-hal positif dan mencegah hal-hal negatif yang sangat rentan dengan kondisi mental para siswa sekolah di usia muda mereka.

OSIS juga memiliki tujuan yang amat penting, yaitu memaksimalkan potensi yang ada di diri para siswa, sehingga para siswa dapat meraih prestasi yang membanggakan diri mereka dan juga sekolah, juga tentu saja meningkatkan rasa percaya diri para siswa sejak dini, sebelum tiba saatnya nanti mereka tumbuh menjadi pribadi yang dewasa dan menghadapi ragam permasalahan dalam hidup.

Tapi, mungkin kamu bertanya-tanya, sebenarnya apakah OSIS juga punya program kerja? Tentu saja, OSIS punya program kerja, Quipperian. Selain itu, program kerja OSIS juga disesuaikan dengan jabatan pengurus OSIS yang terlibat. Setiap bagian pengurus OSIS memiliki program kerja yang berbeda, hal tersebut disesuaikan dengan lingkup kerja masing-masing pengurus.

Nah, berikut adalah program kerja OSIS beserta contoh-contohnya yang dapat menginspirasimu.

Comments


bottom of page